REDROSE (Tangerang, Indonesia)

Red Rose merupakan sebuah band metal yang terbentuk pada tahun 2008. Mereka memilih nama Red Rose karena Mawar adalah bunga yang indah namun berbahaya, Band ini  berdiri atas dasar inisiatif dari para personilnya yang ingin menyuarakan hatinya melalui musik, hingga pada akhirnya jatuhlah pilihan pada aliran musik metal. Walaupun di Indonesia musik metal masih belum mendapat tempat di hati para pecinta musik, namun dengan semangat metal maka Red Rose tetap terbentuk hingga hari ini dan tetap exis dengan aliran musiknya (Metalcore).
Band yang digawangi oleh Budi pada lead guitar, Asnal pada drummer, Ncen pada rhytm guitar, Tama pada bassis, Vicky pada Vokalis (Growl) dan Rio pada vokalis (Scream), Tetapi pada tahun 2013 karena kesibukan kerja akhirnya Tama keluar dan digantikan oleh Betoks Pada bassis, dan pada awal tahun 2015 Vicky pun memutuskan untuk Vakum sementara karena kesibukan kerjaan, meskipun begitu mereka masih tetap semangat ingin mencoba untuk merebut hati para pecinta musik metal.
Saat ini Red Rose telah memiliki 3 lagu yang bertemakan sosial dan sudah sering di bawakan saat event – event music Metal di Tangerang dan Jakarta.
Personeel Saat Ini :
1.Rio    (Vokalis)
2.Budi   (Lead Guitar)
3.Ncen   (Rhytem Guitar)
4.Betoks (Bassis)
5.Asnal  (Drummer)

Influences :
-As I lay dying
-Lamb of god
-Caliban
-Bullet for my valentine
-Amon amarth

Song Red Rose:
-Last Time Fight
-Offensive Approaching
-Sin City


Red Rose Contact Person :
-Budi (0856 000 999 24)
-Asnal (0857 1015 1468)

Basecamp :
Jl. Mahoni V No.26 , Perumnas 2 Tangerang
Facebook :
https://www.facebook.com/redrosemetalband/timeline
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Omen Zone | Abdul Rahman Addarmuji
Copyright © 2015. OMEN ZONE GALLERY - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Omen Zone
Proudly powered by TANGERANG METALHEADS